Bahaya Minuman Bersoda Bagi Kesehatan Anak Yang Belum Di ketahui Orang Tua
Benarkah minuman bersoda berbahaya bagi kesehatan anak anak ?.Ada banyak orang yang mempertanyakan hal ini.Minuman bersoda memang banyak disukai kalangan bukan hanya ank anak tapi orang dewasapun banyak yang suka dengan minuman yang satu ini,karena rasanya yang manis dan sensasi sodanya yang menyegarkan. Disini saya bukanya ingin menjelekan minuman bersoda ini,hanya saja apakah anda tau kalau memberikan minuman bersoda berbahaya bagi kesehatan anak anak.Kali ini saya akan membahas tentang bahaya minuman bersoda bagi kesehatan anak anak yang belum di ketahui para orang tua. Minuman bersoda sebelumnya sudah diketahui bisa merusak gigi dan kesehatan kardiovaskular. Sejak lama, para dokter sudah memperingatkan untuk membatasi jumlah gula dan kafein yang ada dalam minuman bersoda agar tidak berbahaya bagi kesehataan anak anak,karena zat yang terkandung di dalamnya mempengaruhi proses kimia dalam tubuh.Minuman bersoda ini dapat memicu pelepasan hormon seperti adrenalin dan kortisol. H